Rabu, 09 Maret 2011

Menghilangkan Widget Attribution

Langsung saja!! Untuk menghilangkan widget attribution yang biasanya terletak pada bagian bawah template. Ada caranya, tapi disini saya anjurkan untuk memback-up template anda untuk jaga - jaga agar jika terjadi masalah tidak menimbulkan kejadian fatal.
Nah, tanpa basa - basii lagi. Cara untuk menghilangkan widget attribution..
Langkah pertama....
1. Login ke akun blog anda
2. Masuk ke Rancangan > Edit HTML
3. Cari kode berikut

]]></b:skin>

Lalu copas script dibawah ini dan letakkan di bawah kode ]]><b:skin> tadi

#Attribution1 {height:0px;
visibility:hidden;

display:none
}


Lalu, save dan lihat hasilnya. Selamat Mencoba !!!


Related Articles



0 komentar:

Posting Komentar

Template by : kendhin x-template.blogspot.com